Zonajakarta.com - Namanya besar di belantika musik Indonesia, Ahmad Dhani rupanya tak ragu-ragu untuk terjun ke dunia politik.
Pria bernama asli Dhani Ahmad Prasetyo tersebut memiliki karier yang cukup gemilang di dunia musik.
Namun hal tersebut tak jadi penghalang untuk eksis melalui politik.
Baca Juga: Serbu Promo Shopee Gajian Sale! Ada Promo Gratis Ongkir, Cashback Kilat 100%, Hingga Flash Sale 60RB
Belum lama ini, Ahmad Dhani juga memiliki pandangan jika kelak dirinya bisa menduduki salah satu jabatan di pemerintahan.
Hal itu disampaikan Ahmad Dhani melalui akun Youtube Kak Seto -Sahabat Anak yang diunggah pada Minggu (18/10).
Mencoreng Nama, Oknum Polisi Terlibat Narkoba Bikin Geram, Polri: Tersangka Pantas Dihukum Mati https://t.co/iVohbjEYRS— ZONA JAKARTA Part of Pikiran Rakyat Media Network (@zonajakarta1) October 25, 2020
Awalnya, psikolog anak Kak Seto menyinggung soal sikap Ahmad Dhani yang dinilai kreatif.
Baca Juga: 4 Rekomendasi Layanan Pengiriman Untuk Kamu yang Punya Bisnis Lokal
Baginya, Ahmad Dhani berani mengungkapkan tentang perbaikan hingga perubahan untuk Tanah Air.
Komentar